7/25/14

PENGUKURAN ARAH PADA FOTO UDARA



3.1. Dasar Teori
            Melukiskan geometri sebuah foto udara tegak yang dipotret di atas medan yang datar. Dalam hal ini, foto akan menggambarkan geomertri secara tepat medan yang terpotert. Seperti sebuah peta, fot udara dicirikan oleh skala yang tetap. Jarak terukur pada foto udara dapat dikonversikan ke jarak sebenarnya dengan secara sederhana membagi jarak pada foto udara.
3.2. Tujuan dan Metode
            Tujuan pengukuran ini yaitu untuk mengetahui arah sebenarnya di lapangan pada foto udara yang diamati. Metode yang  digunakan yaitu :
-         Menyediakan foto udara yang akan diamati
-         Foto udara ditempelkan / dilapisi dengan kertas bening dan dilem pada keempat sisi kertas bening tersebut
-         Mengambar arah persebaran litologi dan morfologi yang tampak pada kertas bening dengan spidol O.H.P, dengan ketentuan :
o       Perbukitan mengunakan spidol O.H.P berwarna hijau
o       Sungai mengunakan spidol O.H.P berwarna biru
o       Jalan mengunakan spidol O.H.P berwarna merah
o       Dan keterangan mengunakan spidol O.H.P warna hitam
-         Setelah arah dan kenampakan morfologinya kelihatan jelas pada kertas bening, kemudian dideskripsikan ( nama foto, kode foto, rona, tekstur, bentuk parit, relief, pola penyaluran, dan satuan geomorfik. )
3.3. Peralatan Yang Digunakan
Peralatan yang digunakan yaitu, pengaris atau mistar yang terdiri dari pengaris biasa / pengaris mikro ( micro ruler ), O.H.P marker, stereoskop, dan plastic tembus pandang.

Featured Post

TEKNIK DETERMINASI

Siapkan perlengkapan untuk determinasi sebagai berikut: Mikroskop binokuler Tray yang berlubang-lubang kecil dengan dasar h...